IDN Times

5 Film Garapan Sutradara Israel yang Kritik Negaranya Sendiri 

Editorial Team
27 Nov 2023 14:10
5 Film Garapan Sutradara Israel yang Kritik Negaranya Sendiri (www.idntimes.com/www.idntimes.com)

Tidak semua orang Yahudi dan secara spesifik yang berkewarganegaraan Israel mendukung zionisme. Sebagian dari mereka cukup vokal menyuarakan anti-okupasi dan penghapusan apartheid. Salah satunya lewat jalur seni, yakni dengan merilis karya sinematik alias film.

https://www.idntimes.com/hype/entertainment/dwi-ayu-silawati/film-garapan-sutradara-israel-yang-kritik-negaranya-sendiri-c1c2?page=all


Klik untuk menuju link

  • Tags :
Berita Terkait
Topik Paling Menarik